Pemasangan kabel UTP tipe staight dan tipe cross

Pemasangan kabel UTP tipe staight

  1. Siapkan semua peralatan
  2. Perhatikan kabel dan konektor dalam keadaan yang baik
  3. Setelah itu potong pelindungnya dengan pisau kira-kira 1 cm
  4. Warna kabel di dalamnya adalah Orange, Orange-Putih, Biru, Biru-Putih, Hijau, Hijau-Putih, Coklat, dan Coklat-Putih
  5. Urutkan kabel
  6. Masukkan kabel tersebut hingga bagian ujungnya mentok di dalam jack (lakukan yang sama pada ujung satunya)
  7. Masukan Jack RJ-45 yang sudah terpasang dengan kabel tadi ke dalam mulut tang crimping yang sesuai sampai bagian pin Jack RJ-45 berada didalam mulut tang. Sekarang jepit jack tadi dengan tang crimping hingga seluruh pin menancap pada kabel. Biasanya jika pin jack sudah menancap akan mengeluarkan suara “klik”.
  8. Tes dengan kabel tester, jika nomer lampu yang menyala sama dengan nomer urutan, maka pekerjaan anda benar.
    • Orange Putih pada Pin 1
    • Orange pada Pin 2
    • Hijau Putih pada Pin 3
    • Biru pada Pin 4
    • Biru Putih pada Pin 5
    • Hijau pada Pin 6
    • Coklat Putih pada Pin 7
    • Coklat pada Pin 8

 

 Pemasangan kabel UTP tipe cross

  1. Seperti degan langkah-langkah awal dari kabel tipe stright (untuk langkah 1,2,3,4), didalamnya terdapat warna yang sama 
  2. Ujung pertama urutkan warna :
  • Orange pada Pin 1
  • Orange Putih pada Pin 2
  • Hijau pada Pin 3
  • Biru pada Pin 4
  • Biru Putih pada Pin 5
  • Hijau Putih pada Pin 6
  • Coklat Putih pada Pin 7
  • Coklat pada Pin 8.

 

  1. Untuk kabel kedua pasangkan sesuai urutan warna :
  • Hijau Putih pada Pin 1
  • Hijau pada Pin 2
  • Orange Putih pada Pin 3
  • Biru pada Pin 4
  • Biru Putih pada Pin 5
  • Orange pada Pin 6
  • Coklat Putih pada Pin 7
  • Coklat pada Pin 8.

 

  1. Masukkan kabel tersebut hingga bagian ujungnya mentok di dalam jack (lakukan yang sama pada ujung satunya).
  1. Masukan Jack RJ-45 yang sudah terpasang dengan kabel tadi ke dalam mulut tang crimping yang sesuai sampai bagian pin Jack RJ-45 berada didalam mulut tang. Sekarang jepit jack tadi dengan tang crimping hingga seluruh pin menancap pada kabel. Biasanya jika pin jack sudah menancap akan mengeluarkan suara “klik”.
  2. Tes dengan kabel tester, jika nomer lampu yang menyala sama dengan nomer urutan, maka pekerjaan anda benar.

 

 

 

cara membuat mail merge

Mail Merge merupakan fasilitas yang sudah disediakan di Microsoft Office yaitu menggunakan Microsoft Office Word dan Microsoft Office Excel keduanya bisa kita manfaatkan dalam satu pekerjaan yang saling berhubungan.

Pertama kita harus buat Databasenya dulu di Ms.Excel yaitu kita buat File Ms.Excel yang berisikan nama, nim, dan lainnya yang kita butuhkan ketika kita buat undangan atau surat/data lainnya :

  • Buka dulu Ms.Excel
  •  Buat disana kolom Nama, Nim

Image

 

Continue reading cara membuat mail merge

Perbandingan Hardware Sony dengan Toshiba

KOMPONEN

SONY

TOSHIBA

CPU :

Package : Socket 988B rPGA

Speed 

Bus speed : 99,8 MHz

Rated bus speed : –

Stock core speed : 2300 MHz

Stock bus speed : 100 MHz

Package : Socket 437 FCBGA8

Speed :

Bus speed : 166,3 MHz

Rated bus speed : 665,0 MHz

Stock core speed : 1500 MHz

Stock bus speed : 166 MHz

Memory/RAM

Type : DDR2

Size : 2048 Mbytes

Type : DDR3

Size : 1024 MBytes

MotherBoard

Chipset :

Chipset Vendor : Intel

Chipset Model : Sandy Bridge

Chipset Revision : 09

 Southbridge :

Southbridge Vendor : intel

Southbridge Model: HM65

Southbridge Revision : B2

 Slot type :

Chipset :

Chipset Vendor : Intel

Chipset Model : Atom Host Bridge

Chipset Revision : 02
Southbridge:

Southbridge Vendor : Intel

Southbridge Model : NM10

Southbridge Revision : 02
Slot type : PCI

Harddisk

Type Harddrive :

SATA type SATA-I 13,0 Gb/s

Device type fixed

ATA Standart ATA8-ACS

Type Harddrive :

SATA type SATA-II 3,0 Gb/s

Device type fixed

ATA Standart ATA-8 ACS

Network Card

Mac address:

Atheros AR9002WB-1NG Wireless Network Adapter

MAC Address 00-1E-37-78-30-9D

 

Mac address:

Atheros AR5B95 Wireless Network Adapter MAC Address C0-F8-DA-1C-17-17

 

Graphic

Model : HD Graphics Family

Revision : A

Subvendor  : Sony (104D)

Model :  Model Graphic media Acelerator 3150

Revision : 3

Subvendor : Thosiba (1175)

Peripheral

Device Kind : Keyboard

Device name : Standart PS/2 Keyboard

Location : Plugged into keyboard port

Device Kind : keyboard

Device name : Standard PS/2 Keyboard

Location : Plugged into keyboard port

 

PROCESSORS / CPU

Processors / CPU merupakan perangkat keras dari computer yang merupakan otak dari computer yang memahami dan menjalankan perintah dari perangkat lunak atau sebagian pemroses dari kerja sistem computer. Processors memiliki berbagai jenis seperti Processors Intel, Processors AMD, Processors IBM, dan lain – lain yang memiliki kelebihan dan kekurangan masing – masing.

Fungsi Utama Processors (CPU) adalah melakukan operasi aritmatika dan logikan terhadap data yang diambil dari memori atau dari informasi yang dimasukkan melalui beberapa perangkat keras, seperti papan tombol, pemindai, tuas control, maupun tetikus.

Continue reading Perbandingan Hardware Sony dengan Toshiba

MS Word 2007

CARA membuat Bullet and Numbering

Bullet and numbering merupakan fitur yang digunakan untuk menambah nomor pada setiap paragraf maupun menambahkan motif gambar yang kita inginkan. Untuk membuatnya dengan cara :

1.    Buka dokumen microsoft word
2.    Tempatkan kursor pada awal paragraf yang ingin ditambahkan nomor atau motif gambar. Boleh juga dengan cara memblok semua paragraf yang ingin ditambahkan nomor maupun motif gambar.
3.    Klik Home pada Menu Bar
4.    Klik icon Bullets untuk membuat motif atau klik icon Numbering untuk membuat nomor pada awal paragraf.
5.    Pilih jenis nomor (pada Numbering) atau motif gambar (pada Bullets) .